BANK SOAL
Mata Pelajaran :
KKPI
Kompetensi Keahlian :
Semua Kompetensi Keahlian
Kelas : XII
Semester :
Gasal
Penyusun :
Wigih Harsono, ST
SOAL PILIHAN GANDA
1. Ada
beberapa program pengolahan pada program Microsoft Office, untuk Ms. Access
berfungsi untuk mengolah … .
a.
kata
b.angka
c.
presentasi
d.gambar
e.
database
2.
Microsoft
Access 2007 merupakan suatu bagian dari kelompok program……..
a.
Grafis
b.Windows Program
c.
Internet
d.Adobe
e.
Microsoft Office
3.
Ada
beberapa versi untuk program Microsoft Office. Bagaimanakan langkah untuk
mengaktifjkan MS. Access 2007 ?
a.
Start
- All Program – MS Office - Microsoft Office Access 2007
b.Start - Program –
Microsoft Office - Microsoft Office Access 2007
c.
Start
- All Program – Microsoft Office – MS Access 2007
d.Start - All Program –
MS Microsoft Office - Microsoft Office Access 2007
e.
Start
- All Program – Microsoft Office - Microsoft Office Access 2007
4.
Lambang
yang menunjukkan Ms. Access adalah…
a.
b.
c.
d.
e.
5.
Manfaat program Microsoft Access, KECUALI…
a. membuat dan
menampilkan table
b. membuat dan
menampilkan laporan
c. membuat,
menampilkan, dan mengolah data
d. membuat dan
menampilkan laporan pengisian
e. membuat
table – table isian
6.
Cara
memulai lembar kerja baru pada Ms. Access 2007 adalah……
a.
Open
Recent Database
b.Create Database
c.
Table
Templates
d.Blank Database
e.
Create
Table
7.
Pada
saat membuka program MS Access disitu sudah ada beberapa contoh. Sedangkan untuk
membuat file baru database yang kosong kita pilih … .
a.
blank
Access data base
b.create new database
using
c.
new
d.access database
wizards
e.
open
an existing file
8. Shortcut Key untuk menyimpan dokumen adalah…….
a.
Ctrl+V
b.Ctrl+X
c.
Ctrl+O
d.Ctrl+Z
e.
Ctrl+S
9. Di bawah ini menu yang tidak terdapat pada Menu Bar utama pada candela
Microsoft Access adalah…
a. File
b.Close
c. View
d.Edit
e. Datasheet
10.
Setiap
file yang dibuat dengan menggunakan program Aplikasi Access disimpan dengan
Ekstensi…….
a. Docx
b.Jpg
c. Pdf
d.Accdb
e. Exl
11.
Salah
satu komponen yang termasuk kedalam access adalah sebagai berikut, kecuali..
a. Tabels
b. querys
c. Forms
d. Grafik
e. Report
12.
Tabel
lain yang merupakan turunan dari beberapa tabel dengan maksud penyaringan untuk
menampilkan data tertentu saja sesuai keperluan adalah pengertian dari…
a. Tabels
b. querys
c. Forms
d. Macros
e. Report
13.
Pasilitas
untuk mempermudah operasi dengan cara membentuk proses otomatis tanpa harus
melakukan penulisan kode program. Adalah pengertian dari…
a. Tabels
b. querys
c. Forms
d. Macros
e. report
14.
Sarana
lain untuk menampilkan data, dimana yang di tampilkan hanya satu record saja
dalam sebuah Form, adalah pengertian dari….
a. Tabels
b. querys
c. Forms
d. Macros
e. report
15.
Object
atau lembar kerja pada MS Access ada bermacam-macam, di bawah ini yang bukan merupakan objek database Ms.
Access adalah … .
a.
table
b.queies
c.
forms
d.reports
e.
option
16. Ada kalanya databese harus kita perbaharui. Untuk melakukan perubahan atau
penambahan pada struktur table disebut…
a.
delete
data
b.update data
c.
entry
data
d.find data
e.
semua
salah
17. Type data ada banyak macamnya, salah satunya yaitu data yang bisa berisi
huruf , angka, spasi, tanda baca dan karakter lainnya yang disebut dengan type …
.
a.
memo
b.number
c.
date/time
d.text
e.
currency
18.
Tabel
disamping type data untuk Nomor adalah………….
a.
Text
b.
Auto
Number
c.
Number
d.
Date/Time
e.
Yes/No
19. Field unik yang menjadi penghubung antar tabel ditandai sebagai ....
a.
master
key
b.submaster key
c.
ultimate
key
d.pass key
e.
primary
key
20.
Perintah
yang digunakan untuk menghubungkan data dengan data lain atau berkaitan dengan
alamat URL pada lokasi penyimpanan disebut…
a.
lookup
wizart
b.ole object
c.
auto
number
d.hyperlink
e.
teks
21. Fied “Harga_Barang” sebaiknya kita berikan type…
a.
teks
b.date
c.
memo
d.number
e.
ole
object
22.
Report
Wizard yang digunakan untuk pengurutan data secara Menurun adalah……..
a.
Portrait
b.Justifield
c.
Landscape
d.Ascending
e.
Descending
23.
Perintah
yang di gunakan untuk menghapus data adalah…
a.
Open
b.field
c.
New
d.design
e.
Delete
24.
Tombol
control untuk menggagalkan perintah pada Form Wizard adalah……..
a.
Back
b.Next
c.
Finish
d.Close
e.
Cancel
25.
Tombol
control untuk mengakhiri perintah pada Form Wizard adalah……..
a.
Back
b.Next
c.
Finish
d.Close
e.
Cancel
26.
Untuk
mengubah lebar kolom adalah …
a.
Insert – colomn
b.Edit – colomn
c.
Insert
– row width
d.tool – colomn
e.
Format
– colomn width
27.
Untuk
melihat batas pencetakan dokumen pada Report Wizard adalah………
a.
Report
View
b.Design View
c.
Layout
view
d.Print Preview
e.
Design View
28.
Object
pada Microsoft Access yang digunakan untuk mencetak data atau informasi
dinamakan…………..
a.
Macros
b.Modules
c.
Formats
d.Queries
e.
Reports
29.
Pengertian
dari istilahh jaringan yaitu …
a.
Suatu
kumpulan komputer yang dapat saling bertukar file maupun berbagi resource
b.Suatu kumpulan
komputer yang dapat saling berhubungan melalui internet
c.
Suatu
kumpulan komputer yang dapat saling bertukar file maupun berbagi driver
d.Suatu kumpulan komputer
yang dapat saling bertukar hardware maupun software
e.
Suatu
kumpulan komputer yang dapat saling bertukar file maupun hardware
30.
Yang
bukan merupakan keuntungan jika kita bekerja dalam system jaringan computer
adalah …..
a.
Dapat
berbagi file dan folder
b.Dapat berbagi printer
c.
Dapat
mengatur windows firewall
d.Dapat berbagi
hardware
e.
Dapat
berbagi koneksi internet
31.
Kabel
jaringan yang intinya terbuat dari tembaga berjumlah delapan buah yang
diselimuti oleh pembungkus konduktor
adalah ....
a.
Koaksial
b.UTP
c.
Tembaga
d.FO
e.
STP
32.
Type
kabel yang digunakan untuk menghubungkan komputer dengan HUB menggunakan
sambungan jenis .....
a.
Straight
b.Coaxial
c.
Crossover
d.UTP
e.
Connection
33.
Berikut
ini berturut-turut dari kiri kekanan adalah satu alat yang digunakan untuk
membuat suatu jaringan.
a.
HUB,
Lan Card, Criping Tool
b.Lan Card, HUB,
Criping Tool
c.
HUB,
Criping Tool, Lan Card
d.Lan Card, Criping
Tool, HUB
e.
Criping
Tool, Lan Card, HUB
34.
Konector yang digunakan
untuk membuat jaringan computer adalah konektor jenis … .
a.
RJ
54
b.RJ 8
c.
RJ
12
d.RJ 21
e.
RJ
45
35.
Kabel
jaringan yang intinya terbuat dari tembaga berjumlah delapan buah yang
diselimuti oleh pembungkus konduktor adalah ....
a. Koaksial
b. UTP
c. Tembaga
d. FO
e. STP
36.
Untuk
menghubungkan beberapa computer yang harus melalui HUB kita membutuhkan kabel
jaringan dengan type … .
a.
cross
b.lan
c.
straight
d.star
e.
cyrcle
37.
Empat
kolom angka yang dipisahkan dengan tanda titik pada system jaringan dimanakan
dengan … .
a.
Computer
name
b.Computer description
c.
Topologi
jaringan
d.IP address computer
e.
Work
group
38. Perintah atau comment
yang digunakan untuk mengetahui apakah kita terhubung dengan computer lain
adalah … .
a. Comment
b. Ring
c. Run
d. Repeat
e. Ping
39. Komputer yang digunakan sebagai pusat pengendali bagi komputer lain dalam
suatu sistem jaringan dinamakan ....
a. repeater
b. Workstation
c. Server
d. Client
e. Router
40. Cara pengaturan hubungan antar komputer dalam jaringan
komputer
adalah pengertian dari … .
a.
Computer
name
b.
Computer description
c.
Topologi
jaringan
d.IP address computer
e.
Work
group
41. Metode pembuatan
jaringan ini mengunakan type apa?
a. Ring
b. Bus
c. Star
d. Pohon
e. Linier
42. Langkah mensharing suatu folder dapat dilakukan dengan cara berikut
ini.....
a.
klik
kanan pada control panel → connection → sharing
b.
klik
kanan control panel → power option → sharing
c.
klik
kanan folder → net work connection → sharing
d.
klik
kanan folder → properties → sharing
e.
klik
kanan folder → sharing and securities
43. Folder yang disharing ditandai dengan gambar apa?
a. telapak kaki
b. Telapak tangan
c. amplop terbuka
d. arrow
e. simbol jaringan
SOAL ESSAY
1. Prongam microsoft office ada beberapa macam, salah satunya ms access.
apakah kegunaan dari ms access?
2. Apakah yang anda ketahui tentang Microsoft Access 2007?
3. Bagaimanakah langkah membuka ms access 2007 pada win 7?
4. Dalam membuat data, untuk pembuatan format waktu apa yang kita lakukan?
5. apakah pengertian dari istilah dalam ms access berikut ini?
a. input
b. query
c. data
d. table
e. entry data
f. database
g. form
h. report
i. record
j. primary key
k. update data
l. insert data
6. Tuliskan tahapan pembuatan Database pada access.
7. Apa yang dimaksud dengan:
a. Reports
b. Macros
c. Forms
d. Querys
e. Tables
8. Gambarkan sistematika Microsoft access.
9. Bagaimanakah cara menentukan primery key pada sebuat data base?
10. Apa fungsi dari gambar disamping
|
11. Apakah yang dimaksud dengan sistem jaringan
12. Apasajakah macam2 sistem jaringan
13. Ada beberapa topologi dalam jaringan, sebutkan dan gambarkan 3 jenis
topologi yang anda ketahui !
14. Kelas pada jaringan dibagi menjadi kelas A, B dan C, Jelaskan spesifikasi dari
ketiga kelas tersebut !
15. Ada 8 buah warna pada kabel UTP. Urutkan warna tersebut untuk membuat kabel
jenis stright !
16. Dalam membuat jaringan LAN kita membutuhkan beberapa alat dan bahan.
Sebutkan 5 buah komponen (bahan dan alat) yang harus ada pada saat kita membuat
jaringan LAN!
17. Tuliskan coment untuk memeriksa koneksi jaringan pada kelas c untuk ip
sesuai no absen anda dengan perintah ping
18. Anda sekarang sedang membuat jaringan komputer pada sebuah laboratorium
komputer. Sekarang coba anda memberi IP dan subnetmash pada salah satu komputer
dengan kriteria sebagai berikut :
a. Jaringan dalam kelas C
b. IP address sesuai dengan dua digit nomor terakhir nomor ujian anda
c. Sub netmash sesuai dengan kelas C
19. Bagaimana langkah dalam membuat folder dan sharing folder
Selamat sore .. boleh di masukkan sekalian jawabannya??
BalasHapusboleh" jawab sendiri mbak beb
BalasHapuskok gak ada jawabannya gimana kita bisa tau pak
BalasHapusjawabannya ada gk pak?
BalasHapus